• Share Informasi untuk Anda..!


Ads..

Freelance Jobs

Tips Blogging


Hai sahabat blogging, saya mau share nih buat baru kenal sama yang namanya “blog”. Saya juga belum lama banget sih blogging, Cuma dari SMP kelas 1 aja, tapi blog yang dulu di hapus sama blogger gara-gara waktu dulu masih awam banget blogging!.

Sebelumnya kalian tau ga kenapa ada blog yang dihapus sama admin penyedia blog (khususnya yang gratis)?. Ini dikarenakan mayoritas artikel yang di posting di blog kalian itu hasil copy paste dari website lain. Bahkan yang website yang berbayarpun bisa terancam dihapus jika artikel websitenya sebagian besar atau bahkan semua artikelnya copy paste.

Jadi hal pertama dan yang terpenting dari blogging adalah artikel yang kalian post itu jangan hasil copy paste, tapi hasil dari kreatifitas kata – kata yang muncul dikepala kalian. Hal tersebut akan membuat kalian lebih merasa bangga, apa lagi website yang artikelnya dibuat oleh hasil kreatifitas kalian itu dibaca oleh banyak orang dan bermanfaat untuk orang lain. Selain membuat blog kalian aman, itu akan membuat kita mempunyai kepuasan tersendiri dalam blogging.

Jadi mulai sekarang untuk kalian yang punya blog dan mempunyai kebiasaan copy paste isi artikelnya dari website lain, berhentilah..! dan mulailah berkarya dengan kata – kata kalian. Okeh?

Sebuah website tidak perlu bagus tampilannya, setidaknya menarik saja dan tidak membosankan..
Dan hal terpentingnya adalah artikel kalian yang kalian posting.

Itu saja hal yang perlu saya ingatkan kepada sahabat – sahabat sesama blogging.

Ukie RPL

0 komentar:

Pengunjung Hari Ini

      Flag Counter

Blog Shared On Twitter